ANALISIS STRATEGI PEMASARAN WISATA HALAL PADA OBJEK WISATA MAGETAN BLUDER PLACE NEWTWEETY DI KABUPATEN MAGETAN

  • Anita Merdika Putri Institut Agama Islam Negeri Ponorogo
  • Muhtadin Amri Institut Agama Islam Negeri Ponorogo
Keywords: Bluder Place NewTweety, Marketing Strategy, Halal Tourism

Abstract

The marketing strategy in the Magetan Bluder Place NewTweety tourist attraction is not yet efficient and effective, but the number of visitors always increases every month, although not significantly. This study was conducted to determine and analyze the marketing strategy carried out by the Magetan Bluder Place NewTweety tourist attraction. The type of research used is field research, with a qualitative approach. The data analysis technique uses 7P marketing mix analysis theory and sharia marketing theory. The result of this research is that the marketing strategy with the 7P marketing mix in terms of product, people, process, and physical evidence is generally good, although improvements and innovations are needed. There are still many shortcomings in terms of promotion, price, and place. However, it has applied the concept of sharia marketing. In supporting and inhibiting factors, apart from requiring encouragement, motivation and a comfortable environment are also needed. The impact of the marketing strategy on visitor satisfaction is still not optimal, because many visitors are only quite satisfied and still give complaints.

 

Abstrak

Stategi pemasaran dalam objek wisata Magetan Bluder Place NewTweety yang belum efisien dan efektif, namun jumlah pengunjung selalu meningkat pada setiap bulannya meskipun tidak signifikan. Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui dan menganalisis strategi pemasaran yang dilakukan oleh objek wisata Magetan Bluder Place NewTweety. Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian lapangan, dengan pendekatan kualitatif. Teknik analisis data menggunakan teori analisis bauran pemasaran 7P dan teori pemasaran syariah. Hasil dari penelitian ini adalah strategi pemasaran dengan bauran pemasaran 7P dari segi product, people, process, dan physical evidence secara umum sudah baik meskipun diperlukan perbaikan dan inovasi. Masih banyak kekurangan dari segi promotion, price, dan place. Namun sudah menerapkan konsep pemasaran syariah. Dalam faktor pendukung dan penghambat selain memerlukan dorongan juga diperlukan motivasi dan lingkungan yang nyaman. Dampak dari strategi pemasaran terhadap kepuasan pengunjung masih belum optimal, karena banyak pengunjung yang hanya cukup puas dan masih memberikan keluhan.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Bawazir, T. (2013). Panduan Praktis Wisata Syariah. Jakarta Timur: Pustaka Al Kautsar.

Halim, F., Kurniullah, A. Z., Butarbutar, M., Efendi, E., Sudarso, A., Purba, B., … Permadi, L. A. (2021). Manajemen Pemasaran Jasa. Yayasan Kita Menulis.

Harahap, N. (2020). Penelitian Kualitatif. Medan: Wal ashri Publishing.

Janita, D. I. (2011). Pemasaran Pariwisata. Yogyakarta: Pinus Book Publisher.

Kartajaya, H., & Sula, M. S. (2006). Syariah Marketing, Bandung: PT. Dalam Mizan Pustaka. Bandung: PT. Mizan Pustaka.

Moleong, L. J. (2018). Metodologi Penelitian Kualitatif. Bandung: PT Remaja Rosdakarya.

Nurcholifah, I. (2014). Strategi marketing mix dalam perspektif syariah. Jurnal Khatulistiwa LP2M IAIN Pontianak, 4(1), 73–86.

Tamrin, M. A. (2020). Marketing Syariah Pada Bisnis Batu Onyx. Salimiya: Jurnal Studi Ilmu Keagamaan Islam, 1(1), 214–225.

Tjiptono, F. (2015). Strategi Pemasaran. Dalam CV Andi Offset (Edisi Keem). Yogyakarta: CV Andi Offset.

Zainurossalamia, S. (2020). Manajemen Pemasaran Teori dan Strategi. Dalam Forum Pemuda Aswaja. Lombok Tengah: Forum Pemuda Aswaja.

Published
2023-01-07