ANALISIS MOTIVASI DALAM MENINGKATKAN PRODUKTIVITAS KERJA KARYAWAN DI BANK SYARIAH INDONESIA KANTOR CABANG PEMBANTU MAGETAN MT HARYONO 01

  • Musarifah Ikhwana Institut Agama Islam Negeri Ponorogo
  • Yulia Anggraini Institut Agama Islam Negeri Ponorogo
Keywords: Produktivitas Kerja, Motivasi Karyawan, Hasil Kerja.

Abstract

Abstrak: Terdapat dua metode motivasi diantaranya motivasi langsung (direct motivation) dan motivasi tidak langsung (indirect motivation). Penerapan motivasi yang diterapkan terhadap karyawan di Bank Syariah Indonesia KCP Magetan MT Haryono 01 sudah berjalan dengan baik akan tetapi dalam hal produktivitas kerja karyawan dalam menentukan target marketing sangat rendah bahkan dalam kurun waktu 6 bulan mengalami penurunan. Jenis penelitian yang digunakan peneliti adalah penelitian lapangan (field research) dengan menggunakan pendekatan kualitatif. Teknik pengumpulan data yang digunakan oleh peneliti adalah wawancara dan observasi. Hasil penelitian ini adalah pemberian motivasi langsung yang ada di Bank Syariah Indonesi Kantor Cabang Pembantu Magetan MT Haryono 01 dalam pemberian bonus sudah sesuai, dalam hal pemberian jenjang karir sudah sesuai, keakraban dengan pimmpinan sudah sesuai, tetapi dalam hal pemberian pelatihan belum dijalankan oleh perusahaan. Pemberian motivasi tidak langsung sudah diterapkan dengan baik oleh perusahaan. Dengan tidak diberikan pelatihan terhadap karyawan khususnya bagian marketing maka membuat kerja karyawan menjadi tidak produktif sehingga membuat target dalam pembiayaan mengalami penurunan.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Amarsyah, A. D. (2020). IDENTIFIKASI FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PRODUKTIVITAS SDM (STUDI KASUS PADA KARYAWAN BANK BTN SYARIAH MALANG). Jurnal Ilmiah Mahasiswa FEB, 8(2). Diambil dari https://jimfeb.ub.ac.id/index.php/jimfeb/article/view/6826

Hasibuan, H. M. S. P. (2016). Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta: Bumi Aksara.

Kadarisman, M. (2012). Manajemen Pengembangan Sumber Daya Manusia. Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada.

Mangkunegara, A. P. (2013). Manajemen Sumber Daya Manusia Perusahaan. Bandung: PT Remaja Rosdakarya.

Mariani, L. M. I., & Sariyathi, N. K. (2017). PENGARUH MOTIVASI, KOMUNIKASI DAN DISIPLIN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN WARUNG MINA PEGUYANGAN DI DENPASAR. E-Jurnal Manajemen, 6(7), 3540–3569.

Miles, M. B., & Huberman, A. M. (1994). Qualitative Data Analysis: An Expanded Sourcebook. London: SAGE.

Moleong, L. J. (2018). Metodologi Penelitian Kualitatif. Bandung: PT Remaja Rosdakarya.

Nasution, E. (2014). MOTIVASI KERJA DALAM MENINGKATKAN PRODUKTIVITAS KERJA PEGAWAI FAKULTAS DAKWAH IAIN AR-RANIRY. Jurnal Al-Bayan: Media Kajian Dan Pengembangan Ilmu Dakwah, 20(1). https://doi.org/10.22373/albayan.v20i29.110

Sedarmayanti. (2009). Sumber Daya Manusia Dan Produktivitas Kerja. Bandung: Mandar Maju.

Siagian, S. P. (2018). Teori Motivasi dan Aplikasinya (1 ed.). Jakarta: Rineka Cipta.

Simamora, H. (2004). Manajemen Sumber Daya Manusia (3 ed.). Yogyakarta: STIE YPKN.

Sugiyono. (2010). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung: ALFABETA.

Sunyoto, D. (2012). Manajemen Sumber Daya Manusia. Yogyakarta: CAPS.

Sutrisno, E. (2013). Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta: Kencana.

Wahyuni, A. (2019). Pengaruh Serta Pentingnya Faktor Kepuasan Kerja Dan Semangat Kerja Dalam Meningkatkan Produktivitas Kerja Pegawai Di Suatu Perusahaan, Instansi Atau Organisasi. https://doi.org/10.31219/osf.io/fae9h

Widodo, S. E. (2015). Manajemen Pengembangan Sumber Daya Manusia. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.

Yusuf, B. (2015). Manajemen Sumber Daya Manusia di Lembaga Keuangan Syariah. Jakarta: Rajawali Pers.

Published
2021-12-23