RETURN ON ASSETS DAN DETERMINASI FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHINYA (STUDI PADA BUS NON DEVISA PERIODE 2018-2019)

  • Nikmatul Azizah Institut Agama Islam Negeri Ponorogo
  • Agung Eko Purwana Institut Agama Islam Negeri Ponorogo
Keywords: pembiayaan, pendapatan, profitabilitas, data panel

Abstract

Return on Assets (ROA) is important for banks. This is because ROA can be used to measure a bank's ability to make profits in general. In the period 2018-2019 there were problems in the financial statements where when Murabahah Financing and Revenue Sharing Financing increased ROA decreased and when NOM increased ROA decreased. The purpose of this study tested the effect of murabahah financing, revenue sharing financing and NOM on ROA on Bank Uumum Syariah Non-Foreign Exchange. The novelty of this research is in the form of research methods used, which have never previously been used with murabahah financing variables, revenue sharing financing and NOM together. This research is a type of quantitative research with panel data regression methods. The sample used amounted to 4 from Non-Foreign Exchange Sharia Commercial Banks using quarterly data for the period 2018-2019. The findings in this study stated that murabahah financing, revenue sharing and NOM partially had no effect on ROA. However, together murabahah financing, revenue sharing financing and NOM affect ROA. The amount of influence given by the three variables to the ROA is 95.34%. Non-Foreign Exchange Sharia Commercial Bank can increase bank profits and maintain bank stability in financing and investment by increasing the three variables together.

Return on Assets (ROA) merupakan sesuatu yang penting bagi Bank. Hal ini dikarenakan ROA dapat digunakan untuk mengukur kemampuan bank dalam memperoleh keuntungan secara umum. Pada periode tahun 2018-2019 ditemukan permasalahan pada laporan keuangan dimana ketika Pembiayaan Murabahah dan Pembiayaan Bagi Hasil meningkat ROA menurun dan ketika NOM meningkat ROA mengalami penurunan. Tujuan penelitian ini menguji pengaruh pembiayaan murabahah, pembiayaan bagi hasil dan NOM terhadap ROA pada Bank Uumum Syariah Non Devisa. Kebaruan dari penelitian ini berupa metode penelitian yang digunakan, yang sebelumnya belum pernah digunakan dengan variabel pembiayaan murabahah, pembiayaan bagi hasil dan NOM secara bersama-sama. Penelitian ini berjenis penelitian kuantitatif dengan metode regresi data panel. Sampel yang digunakan berjumlah 4 dari Bank Umum Syariah Non Devisa dengan menggunakan data triwulan periode 2018-2019. Hasil penemuan dalam penelitian ini menyatakan bahwa pembiayaan murabahah, pembiyaan bagi hasil dan NOM secara parsial tidak berpengaruh terhadap ROA. Akan tetapi secara bersama-sama pembiayaan murabahah, pembiayaan bagi hasil dan NOM berpengaruh terhadap ROA. Besarnya perngaruh yang diberikan ketiga varibel tersebut terhadap ROA sebesar 95,34%. Bank Umum Syariah Non Devisa dapat meningkatkan keuntungan bank dan menjaga kestabilan bank dalam melakukan pembiayaan maupun investasi dengan meningkatkan ketiga variable tersebut secara bersama-sama.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Antonio, M. S. (2001). Bank Syariah: Dari Teori ke Praktik. Jakarta: Gema Insani.

Apriyanti, R., Rahman, A. A., & Maharani, S. (2021). EMPIRICAL STUDIES OF THE EFFECT OF OPERATIONAL COSTS AND OPERATING INCOME, FINANCING TO DEPOSIT RATIO AGAINST RETURN ON ASSET WITH NON-PERFORMING FINANCING AS INTERVENING VARIABLES IN SHARIA BANK INDONESIA 2013-2020. Niqosiya: Journal of Economics and Business Research, 1(1), 21–36. https://doi.org/10.21154/niqosiya.v1i1.78

Arif, M. N. R. A. (2001). Dasar-Dasar Pemasaran Bank Syariah. Bandung: Alfabeta.

Awintasari, L., & Nurhidayati, M. (2021). PENGARUH NON PERFORMING FINANCING, CAPITAL ADEQUACY RATIO, BEBAN OPERASIONAL PENDAPATAN OPERASIONAL DAN NET IMBALAN TERHADAP RETURN ON ASSETS (STUDI PADA BANK MAYBANK SYARIAH PERIODE 2012-2019). Niqosiya: Journal of Economics and Business Research, 1(1), 78–93. https://doi.org/10.21154/niqosiya.v1i1.108

Dendawijaya, L. (2009). Manajemen Perbankan. Jakarta: Ghalia Indonesia.

Desiana, L., & Africo, F. (2017). Analisis Laporan Keuangan (Teori dan Pemahaman Materi). Palembang: Noerfikri.

Faradilla, C., Arfan, M., & Shabri, M. (2017). PENGARUH PEMBIAYAAN MURABAHAH, ISTISHNA, IJARAH, MUDHARABAH DAN MUSYARAKAH TERHADAP PROFITABILITAS BANK UMUM SYARIAH DI INDONESIA. Jurnal Administrasi Akuntansi : Program Pascasarjana Unsyiah, 6(3). Diambil dari http://jurnal.unsyiah.ac.id/JAA/article/view/8775

Hakim, A. A. (2019). Fiqih Perbankan Syariah. Bandung: PT Refika Aditama.

Hasan, N. I. (2014). Perbankan Syariah. Jakarta: GP Press Group.

Ihsan, D. N. (2013). Analisis Laporan Keuangan Kinerja Perbankan Syariah. Banten: UIN Jakarta Press.

Indriwati, L., & Purwana, A. E. (2021). PENGARUH CAPITAL ADEQUACY RATIO, INFLASI, DAN GROSS DOMESTIC PRODUCT TERHADAP RETURN ON ASSETS (STUDI PADA BANK UMUM SYARIAH NON DEVISA DI INDONESIA PERIODE TAHUN 2018-2020). Niqosiya: Journal of Economics and Business Research, 1(1), 110–122. https://doi.org/10.21154/niqosiya.v1i1.90

Mawaddah, N. (2015). Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Profitabilitas Bank Syariah. ETIKONOMI, 14(2), 241–256. https://doi.org/10.15408/etk.v14i2.2273

Muhamad. (2005). Manajemen Pembiayaan Bank Syariah. Yogyakarta: Akademi Manajemen Perusahaan YKPN.

Muljono, D. (2015). Buku Pintar Akuntansi Perbankan dan Lembaga Keuangan Syariah. Yogyakarta: Andi.

Perwantaatmadja, K., Dewi, G., Barlinti, Y. S., & Wirdyaningsih. (2005). Bank dan Asuransi Islam di Indonesia. Jakarta: Kencana.

Pravasanti, Y. A. (2018). Pengaruh NPF dan FDR Terhadap CAR dan Dampaknya Terhadap ROA Pada Perbankan Syariah Di Indonesia. Jurnal Ilmiah Ekonomi Islam, 4(03), 148–159. https://doi.org/10.29040/jiei.v4i03.302

Rahman, A. F., & Rochmanika, R. (2012). PENGARUH PEMBIAYAAN JUAL BELI, PEMBIAYAAN BAGI HASIL, DAN RASIO NON PERFORMING FINANCING TERHADAP PROFITABILITAS BANK UMUM SYARIAH DI INDONESIA. IQTISHODUNA, (0). https://doi.org/10.18860/iq.v0i0.1768

Rahmawati, D. (2017). Analisis Pengaruh Pembiayaan Mudharabah, Musyarakah, Murabahah dan Inflasi terhadap Profitabilitas (ROA) Bank Umum Syariah Di Indonesia Periode 2011-2015. UIN Syarif Hidayatullah, Jakarta.

Riyadi, S., & Yulianto, A. (2014). PENGARUH PEMBIAYAAN BAGI HASIL, PEMBIAYAAN JUAL BELI, FINANCING TO DEPOSIT RATIO (FDR) DAN NON PERFORMING FINANCING (NPF) TERHADAP PROFITABILITAS BANK UMUM SYARIAH DI INDONESIA. Accounting Analysis Journal, 3(4). https://doi.org/10.15294/aaj.v3i4.4208

Riyanto, I. S., & Asakdiyah, S. (2020). ANALISIS PENGARUH INFLASI, JUMLAH UANG BEREDAR, DAN PRODUK DOMESTIK BRUTO TERHADAP RETURN ON ASSET (ROA) BANK SYARIAH DI INDONESIA. Jurnal Fokus Manajemen Bisnis, 6(2), 132–143.

Sari, D. W., & Anshori, M. Y. (2017). PENGARUH PEMBIAYAAN MURABAHAH, ISTISHNA, MUDHARABAH, DAN MUSYARAKAH TERHADAP PROFITABILITAS (STUDI PADA BANK SYARIAH DI INDONESIA PERIODE MARET 2015 – AGUSTUS 2016). Accounting and Management Journal, 1(1). https://doi.org/10.33086/amj.v1i1.68

Setiawan, U. N. A., & Indriani, A. (2016). Pengaruh Dana Pihak Ketiga (DPK), Capital Adequacy Ratio (CAR), dan Non Performing Financing (NPF) terhadap Profitabilitas Bank Syariah dengan Pembiayaan sebagai Variabel Intervening. Diponegoro Journal of Management, 5(4), 121–131.

Setyowati, D. H. (2020). Pengaruh Efisiensi Operasional Terhadap Return on Assets Pada Bank Umum Syariah di Indonesia. Jurnal Masharif al-Syariah: Jurnal Ekonomi dan Perbankan Syariah, 4(2).

Sudarwantoro, Y. (2014). Analisis Pengaruh Pertumbuhan Dana Pihak Ketiga, Capital Adequacy Ratio, Net Interst Margin, Dan Non Performing Loan Terhadap Return On Assets Pada Bank Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Tahun 2007-2012. eProceedings of Management, 1(3), 1–24.

Suryanto, D. A., & Susanti, S. (2020). Analisis Net Operating Margin (NOM), Non Performing Financing (NPF), Financing to Debt Ratio (FDR) dan Pengaruhnya Pada Efisiensi Perbankan Syariah di Indonesia. Jurnal Riset Akuntansi dan Keuangan, 8(1), 29–40. https://doi.org/10.17509/jrak.v8i1.19331

Suwiknyo, D. (2016). Analisis Laporan Keuangan Perbankan Syariah. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.

Umam, K., & Utomo, S. B. (2016). Perbankan Syariah Dasar-Dasar dan Dinamika Perkembangan di Indonesia. Jakarta: Raja Grafindo Persada.

Wahyuningsih, I. (2019). Menakar Dampak Pembiayaan Mudharabah dan Musyarakah terhadap Profitabilitas Return on Assets PT Bank Muamalat Indonesia Tbk. Al-Mashrafiyah: Jurnal Ekonomi, Keuangan dan Perbankan Syariah, 3(1).

Wardiyah, M. L. (2019). Pengantar Perbankan Syariah. Bengkulu: Pustaka Setia.

Widayati, N. (2016). Analisis Pembiayaan Mudharabah dan Musyarakah, Pembiayaan Murabahah, Penempatan pada Bank Indonesia, Capital Adequancy Ratio (CAR), dan Financing To Deposit Ratio (FDR) terhadap Tingkat Distribusi Bagi Hasil Bank Umum Syariah. Ekonomi Bisnis, 24(1).

Widiawati, W. (2019). PENGARUH NON PERFORMING FINANCING (NPF) TERHADAP NET OPERATING MARGIN (NOM) DI BANK BRI SYARI’AH PERIODE TAHUN 2014-2017. AKSY: Jurnal Ilmu Akuntansi Dan Bisnis Syariah, 1(1), 37–48. https://doi.org/10.15575/aksy.v1i1.4310

Widyawati, G. N. (2017). Pengaruh CAR, NPF, OER, PPAP, NOM terhadap Profitabilitas (ROA) pada Bank Umum Syariah Periode 2010-2015. UNY, Yogyakarta.

Published
2021-12-06